Ebook Sastra : Karya Samuel Beckett

Samuel Beckett adalah seorang novelis berkebangsaan Irlandia, dramawan, dan seorang sastrawan. Ia menghabiskan sebagian besar hidupnya di Paris, menulis dalam bahasa Inggris dan Perancis. Ia dianggap sebagai salahsatu seniman paling berpengaruh di Abad 20. Pada tahun 1969, Beckett dianugerahi hadiah Nobel Sastra karena terobosannya dalam penulisan novel dan drama. Karya-karyanya bernuansa komikal, sekaligus satiris. Kata Beckett,

Nothing is funnier than unhappiness, I grant you that. Yes, yes, it's the most comical thing in the world.

Samuel Beckett-Waiting For Godot

Salahsatu karya telah dipentaskan dan diterjemahkan di Indonesia yakni Menunggu Godot (Waiting for Godot, 1953). Karya ini dipentaskan oleh Rendra, dan kalau tidak salah, diterjemahkan oleh Sapardi Djoko Damono ke bahasa Indonesia juga. 

Tulisan-tulisan Beckektt dapat diunduh di sini 
Previous
Next Post »